Berita Pilihan
KUNJUNGAN TK AISYIAH SAGO KE RUMAH PINTAR

Senin, 31 Jul 2023, 15:40:09 WIB - 65 | Eka Utama Ningsih
Painan-Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Pesisir Selatan (Rumah Pintar) dikunjungi oleh Sekolah dari TK Aisyiah Sago (Kamis, 27 Juli 2023).
Di Perpustakaan Umum Daerah selain tempat membaca juga di sediakan ruangan yang di sebut Rumah Pintar. Yang mana Rumah Pintar merupakan tempat belajar dan bermain anak TK/PAUD yang berkunjung ke sana.
Membaca buku merupakan aktivitas yang memiliki banyak manfaat untuk kehidupan sehari-hari. Hal ini karena buku menjadi salah satu sumber pengetahuan yang mampu menambah dan memperbarui wawasan. Bahkan, rutin membaca buku juga dipercaya mampu meningkatkan konsentrasi dan empati seseorang. sedangkan Pendidikan dapat diartikan sebagai usaha sadar dan sistematis untuk mencapai taraf hidup atau untuk kemajuan lebih baik. Secara sederhana, Pengertian pendidikan adalah proses pembelajaran bagi peserta didik untuk dapat mengerti, paham, dan membuat manusia lebih kritis dalam berpikir. Jadi di Perpustakaan Umum Daerah selain membaca buku juga bisa tempat belajar atau bermainnya anak TK/PAUD yang berkunjung kesana.
Koordinator Rumah Pintar Sukri Eriani,.S.Pd menjelaskan Pembelajaran anak usia dini/TK pada hakikatnya adalah pembelajaran yang berorientasi bermain (belajar sambil bermain dan bermain sambil belajar), pembelajaran yang berorientasi perkembangan yang lebih banyak memberi kesempatan kepada anak untuk dapat belajar dengan cara-cara yang tepat.
Video Terkait :
12 Mar 2025 09:04:13 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke Disparpora Kab. Pessel 8 ~ Miarda Fitri |
12 Mar 2025 08:39:55 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke Diskominfo Kab. Pessel 6 ~ Miarda Fitri |
12 Mar 2025 08:34:01 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke Disdukcapil Kab. Pessel 7 ~ Miarda Fitri |
12 Mar 2025 08:30:05 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke BPBD Kab. Pessel 8 ~ Miarda Fitri |
12 Mar 2025 08:20:54 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke DPMPPTSP 5 ~ Miarda Fitri |
05 Mar 2025 10:24:36 WIB Berkunjung ke Perpustakaan Umum Daerah pada Bulan Ramadhan 11 ~ Eka Utama Ningsih |
27 Feb 2025 15:20:10 WIB Kunjungan Edukasi Man Dua Pesisir Selatan Ke Perpustakaan Umum Daerah 19 ~ Eka Utama Ningsih |
27 Feb 2025 09:57:43 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke Dinas Perdagangan dan Transmigrasi 23 ~ Miarda Fitri |
STATISTIK PENGUJUNG
4 Pengunjung Hari ini | 4 Pengunjung Kemarin | 38,412 Semua Pengunjung | 75,420 Total Kunjungan | 3.145.36.228, IP Address Anda