Berita Pilihan
Giat Kelas Menulis

Kamis, 03 Okt 2019, 18:28:26 WIB - 468 | Eko Prima Okriansi, SE
Painan, Giat Kelas Menulis adalah agenda rutin mingguan Bidang Perpustakaan Dinas Kearsiapan dan Perpustakaan (DISKERPUS) Kabupaten Pesisir Selatan.
Kelas Menulis hari ini mengangkat tema "temukan bakat anda. Sebagai narasumber Kadiskerpus Mawardi Roska mengundang Ratih Muharina (Psikolog).
Ratih mengajak para pelajar agar menemukan bakatnya. Bagaimana kita dapat dengan mudah mengetahui secara langsung akan potensi bakat dan kekuatan kita sesungguhnya. Salah satu cara menemukan Potensi Diri kita ialah dengan menggunakan Tes Strength Typology (ST-30), yaitu gambaran kompetensi dan minat terhadap peran, memiliki sekitar 30 tipologi manusia yang terkait dengan kekuatan yang produktif, dan sebagai personal brand atau self-awareness bagi seseorang, jelas Ratih.
"Menemukan diri bukan berarti hanya menemukan potensi kekuatan saja, tetapi juga sama pentingnya untuk menemukan keterbatasan (potensi kelemahan) diri kita"
Untuk langsung pada tes semua pelajar diharapkan mengakses www.temubakat.com. mari kita akses halaman ini dan temukan bakat kita, ajak Ratih.
Mawardi mengatakan, menemukan diri bukan berarti hanya menemukan potensi kekuatan saja, tetapi juga sama pentingnya untuk menemukan keterbatasan (potensi kelemahan) diri kita.
Berlatihlah dengan keras (kerja keras) pada potensi kekuatan Anda, jangan pada potensi keterbatasan Anda agar lebih cepat, hemat dan cerdas, jelas Mawardi
12 Mar 2025 09:04:13 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke Disparpora Kab. Pessel 8 ~ Miarda Fitri |
12 Mar 2025 08:39:55 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke Diskominfo Kab. Pessel 5 ~ Miarda Fitri |
12 Mar 2025 08:34:01 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke Disdukcapil Kab. Pessel 6 ~ Miarda Fitri |
12 Mar 2025 08:30:05 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke BPBD Kab. Pessel 8 ~ Miarda Fitri |
12 Mar 2025 08:20:54 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke DPMPPTSP 5 ~ Miarda Fitri |
05 Mar 2025 10:24:36 WIB Berkunjung ke Perpustakaan Umum Daerah pada Bulan Ramadhan 11 ~ Eka Utama Ningsih |
27 Feb 2025 15:20:10 WIB Kunjungan Edukasi Man Dua Pesisir Selatan Ke Perpustakaan Umum Daerah 19 ~ Eka Utama Ningsih |
27 Feb 2025 09:57:43 WIB Pembinaan Tata Kelola Kearsipan ke Dinas Perdagangan dan Transmigrasi 23 ~ Miarda Fitri |
STATISTIK PENGUJUNG
4 Pengunjung Hari ini | 5 Pengunjung Kemarin | 38,408 Semua Pengunjung | 75,416 Total Kunjungan | 3.12.163.14, IP Address Anda